Kamis, 29 November 2012

Buku PENGANTAR SOSIOLOGI KESEHATAN DAN PENYAKIT


Buku PENGANTAR SOSIOLOGIKESEHATAN DAN PENYAKIT  ini menggambarkan hubungan antara struktur sosial dengan produksi dan distribusi kesehatan dan penyakit dalam masyarakat modern. Secara spesifik buku ini mengkaji dampak kelas, peranan kaum profesi medis, gender dan etnisitas terhadap produksi dan distribusi penyakit. Penulisnya berpendapat bahwa terdapat hubungan yang kompleks antara eksplanasi biologi dan individualistik mengenai apa yang menyebabkan sakit dan penyakit. Selanjutnya ditunjukkan bahwa pengetahuan medis  dibentuk dan sekaligus membentuk struktur sosial yang didalamnya pengetahuan medis itu terkandung.


Deskripsi sosiologis buku ini yang mengikuti seperangkat prinsip sosiologi kesehatan,  dan prinsip yang terkait dengan kondisi sosial dan politik,  membentuk pemahaman kita mengenai sebab musabab kesehatan dan penyakit. Kajian-kajian sosiologis menggunakan  pendekatan-pendekatan Marx, Parsons, Feminis dan Foucault mengenai kesehatan, selain juga mengkaji data mengenai dampak etnisitas terhadap kesehatan.  Analisisnya termasuk dalam analisis otoritatif sifat sosial kesehatan.



Sasaran pembaca :
Buku PENGANTAR SOSIOLOGI KESEHATAN DAN PENYAKIT  ini wajib dibaca para mahasiswa dan dosen di Fakultas kedokteran, Keperawatan, Kesehatan Masyarakat, Kesehatan Lingkungan serta Akademi Kebidanan dan Analis kesehatan.  Baik juga dibaca oleh para praktisi kesehatan di diklat-diklat  dan bidang Kesehatan Masyarakat., serta para penyuluh Kesehatan.         




Buku PENGANTAR SOSIOLOGI KESEHATAN DAN PENYAKIT

Pengarang: Kevin White

Halaman: 290

Harga: Rp. 60.000


Buku PENGAANTAR SOSIOLOGI KESEHATAN DAN PENYAKIT
Buku PENGANTAR SOSIOLOGI KESEHATAN 
DAN PENYAKIT

0 komentar:

Posting Komentar