Sabtu, 02 Februari 2013

Buku MENJADI GURU PROFESIONAL, Penulis MOH. UZER USMAN


Buku MENJADI GURU PROFESIONAL ini penulis didalamnya memberikan petunjuk praktis untuk menjadi guru profesional. Kepraktisannya menonjol terutama karena menyertakan pedoman, contoh-contoh, dan ciri-ciri profesionalisme keguruan. Anda dapat menggunakannya untuk menilai keprofesionalan diri sendiri dan untuk saling mengamati di antara sesama rekan guru atau calon guru.


Judul : MENJADI GURU PROFESIONAL 
Pengarang : MOH. UZER USMAN 
Tahun : Cet 14, 2002 
Dimensi : 16 x 24 cm, HVS 70 gr, x + 138 halaman 
ISBN : 979-514-003-5 
Harga Buku : 42,000.00


Buku MENJADI GURU PROFESIONAL
Buku MENJADI GURU PROFESIONAL


0 komentar:

Posting Komentar